Presiden Prabowo menggelar rapat terbatas membahas Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara bersama para menteri di Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (3/2).
Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur...
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menegaskan tidak ada LPG 3 kg di masyarakat.
Ia menyampaikan, yang terjadi saat ini adalah transisi...
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Geofisika Kelas 1 Bandung mencatat selama periode Januari 2025 telah terjadi 106 kejadian gempa bumi di Jawa...
Sebuah speedboat RIB 04 milik Basarnas Ternate, Maluku Utara, meledak saat berlayar menuju operasi evakuasi, Ahad (2/2) malam sekitar pukul 23.00 WIT.
"Speedboat yang membawa...
Presiden Ke-5 RI Megawati Soekarnoputri dijadwalkan melakukan pertemuan khusus dengan Paus Fransiskus dalam acara World Leaders Summit on Children's Rights di Vatikan.
"Rencana pertemuan telah...
PT Kereta Api Indonesia (KAI) meluncurkan lima layanan kereta api baru pada Sabtu (1/2). Peluncuran ini merupakan bagian dari upaya KAI dalam meningkatkan aksesibilitas...
Presiden Prabowo Subianto telah memutuskan untuk membangun tanggul laut raksasa (Giant Sea Wall) sepanjang 700 km dari Banten sampai Jawa Timur.
Kepastian ini disampaikan Utusan...
Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) akan mendalami keterlibatan kepala desa (kades) dalam penerbitan sertifikat hak guna bangunan (SHGB) pagar laut.
Salah satu wilayah pagar laut yang...